JTS MEDICAL"Merupakan layanan Wisata Medis khususnya Medical Check Up di Jepang. Untuk mendapatkan layanan Medical Check Up di Jepang dengan Klinik dan Rumah Sakit terbaik, penanganan oleh dokter profesional dan juga peralatan yang modern tidak-lah mudah. Untuk itu JTS Medical sebagai satu-satunya layanan perjalanan medis yang telah dipercaya oleh Klinik & Rumah Sakit di Jepang, hadir untuk membantu Anda agar mendapatkan layanan medis secara profesional di Jepang"
|
Kenapa Jepang ?"Jepang memiliki tenaga medis profesional yang didukung peralatan canggih serta fasilitas penunjang seperti Rumah Sakit modern, Akomodasi Hotel yang terintegrasi dengan Rumah Sakit dan harga terjangkau. Selain itu, di Jepang juga menawarkan berbagai layanan Medis mulai dari pencegahan kanker hingga penyakit gaya hidup dan anti-aging"
|
Keunggulan program JTS Medical Check Up
Jenis Pemeriksaan yang Beragam
"Pemeriksaan Kesehatan atau Medical Check Up di JTS merupakan paket lengkap yang terdiri dari beragam jenis pemeriksaan, agar pasien dapat dengan mudah memahami dan memeriksa kondisi kesehatannya secara menyeluruh". JTS juga terbuka untuk diskusi mengenai opsi tambahan untuk memenuhi kebutuhan pasien. After Service / Pasca Tindakan "JTS Medical menjelaskan kondisi kesehatan pasien secara jelas, baik melalui komentar individu yang diberikan pada laporan Medical Check Up maupun konsultasi pribadi yang diberikan seusai pemeriksaan" |
Mendeteksi Lebih Dini
"Penyakit paling mematikan di Indonesia adalah penyakit yang berhubungan dengan gaya hidup, seperti penyakit kardiovaskular, diabetes, dan kanker. Penyakit-penyakit ini dapat ditangani jika berhasil dideteksi lebih awal. Mendeteksi tumor dalam tubuh manusia bukanlah hal mudah, terutama saat tumor masih berukuran sangat kecil. Namun, pemeriksaan yang dilakukan oleh Libra Clinic terdiri dari berbagai metode deteksi, seperti CT scan, endoskopi gastrointestinal, pemeriksaan darah, dan lain-lain, sehingga tumor dapat ditemukan lebih awal" |
Pelayanan yang Nyaman
"Dari meja resepsionis sampai dimulainya pemeriksaan, JTS Medical yang menerapkan sistem reservasi akan terus memandu Anda dengan sepenuh hati. Klinik yang bekerjasama dengan JTS Medical juga memiliki desain interior yang megah sehingga pasien dapat menghabiskan waktunya dengan santai dan nyaman" |
JTS PARTNER
Kami bekerjasama dengan Klinik & Rumah Sakit Terkenal di Jepang
LIBRA SASASHIMA MEDICAL CLINIC4 Chome−60−12, Nagoya, Nakamura Ward,
Hiraikecho, 〒453-6103 Aichi, JAPAN |
FUJITA HEALTH UNIVERSITY HOSPITAL1-98 Dengakugakubo, Kutsukake-cho,
Toyoake, Aichi 470-1192, JAPAN |
Pusat Medis Internasional Rumah Sakit Universitas Medis Fujita
OPTION FOR MEDICAL CHECK UP
Health checks or medical checkups are very important for prevention and early detection of various diseases. Through a comprehensive health check package, we are ready to help you assess your health condition so that you can take early action if needed. Here we offer 2 basic medical check up options at attractive prices that you can choose from.
PRICE STARTING FROM JPY 338.888~ /PAX
ITINERARY :
INCLUDE :
|
OPTIONAL :
*Bisnis : IDR 19.000.000/pax
|
EXCLUDE :
|
Pencegahan Kanker
Tak perlu cemas karena kanker!
Kini, kanker pada stadium yang sangat awal dapat dideteksi dengan skrining kanker paling mutakhir "MiRTEST"
Kini, kanker pada stadium yang sangat awal dapat dideteksi dengan skrining kanker paling mutakhir "MiRTEST"